Proses Pendaftaran
Kami menerima murid baru untuk semua jenjang kelas, untuk tahun ajaran 2018 – 2019
Informasi
Mekanisme
Adapun penambahan penjelasan mekanisme diatas dapat diperoleh dari info berikut ini:
- Mengisi dan mengembalikan formulir pendaftaran dengan melampirkan :
- Foto copy Akte Kelahiran & KK sebanyak 2 (dua) lembar.
- Pas photo 3 x 4 sebanyak 3 lembar
- Surat keterangan sehat dari dokter
- Mengikuti observasi di kelas
- Mengambil hasil observasi di TU sekolah
- Menyelesaikan pembayaran uang pangkal dan uang pendidikan di kantor Perguruan
Umur & lainnya
Usia calon peserta didik
No | Jenjang Kelas | Usia |
1 | Preschool 1 | 2,5 – 3 tahun |
2 | Preschool 2 | 3 – 4 tahun |
3 | Kinder 1 | 4 – 5 tahun |
4 | Kinder 2 | 5 – 6 tahun |
Calon peserta didik baru yang sudah membayar Uang Pangkal dan Uang Pendidikan dapat melakukan fitting dan pengambilan seragam sekolah di kantor Perguruan.
Bagi calon peserta didik baru yang diterima dan telah melakukan pembayaran Uang Pangkal dan Uang Pendidikan tetapi mengundurkan diri sebelum tanggal 1 Juli 2018, dikenakan biaya administrasi sebesar 75% dari Uang Pangkal dan Uang Pendidikan yang seharusnya dibayarkan.